Top Picks
DPRD Kutim Harap Seluruh Perda di Terapkan Secara Maksimal Sebanyak 11 Peserta Ikuti Pelatihan Penyusunan Metadata Statistik Sektoral Kutim Yang di Gelar Diskominfo Staper Kutim Disdik Kutim Keluarkan Surat Edaran Terkait Ketentuan Pembatalan Ujian Nasional SD/SMP Sederajat Diklarasi Pilkades Damai, Faizal Harap Lahir Pemimpin Berkualitas Gebyar Harkopnas Kutim 2023 Resmi di Tutup, Bupati Harap Produk UMKM Lokal Bisa Masuk Global Market KORPRI Harus Tanggap Hadapi Perubahan dan Era Digital

Ucapan Selamat Idul Fitri Wakil Ketua II DPRD Kutim

fokuskaltim.co - Jika dimulai dengan Basmalah, maka diakhiri pula dengan Alhamdullilah. Saatnya menyambut hari yang fitrah, mohon maaf segalah salah.

Ungkapan tersebut disampaikan Wakil II DPRD Kutai Timur (Kutim), Arfan, SE, M,Si dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1442 Hijriah.

“Saya Arfan, SE, M,Si Wakil II DPRD Kutai Timur, atas nama pribadi dan keluarga sekaligus Ketua DPD Partai Nasdem Kabupaten Kutai Timur mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin,” ucap Arfan.

Perayaan Idul Fitri 1 Syawal 1442 H jatuh pada hari Kamis, 13 Mei 2021. Seluruh umat Islam sedunia merayakan hari kemenangan, setelah 30 hari menjalankan puasa Ramadhan.

Karena masih dalam kondisi Covid-19, Arfan tak lupa mengingaktan masyarakat akan pentingnya menjaga protokol kesehatan. Ia mencontohkan upaya mitigasi pandemi tersebut dengan kedisiplinan menggunakan masker. (Adv).

Baca Juga